FEB Menerima 1317 Mahasiswa Baru Tahun Ajaran 2016/2017

Kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UNDIP yang dimulai hari Selasa, 9-12 Agustus 2016 telah berlangsung lancar. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa baru FEB Undip sejumlah 1317 peserta. Kegiatan ini kemudian dilanjutkan dengan pembuatan mozaik oleh para mahasiswa baru Fakultas Ekonomika dan Bisnis UNDIP dan kegiatan pentas seniĀ EcocarĀ (Economic […]